Site icon diberitain.com

Rakhan Devana Menyikapi Kemerdekaan dengan Musik dan Fillm

Rakhan Devana Menyikapi Kemerdekaan dengan Musik dan Fillm

Rakhan Devana Menyikapi Kemerdekaan dengan Musik dan Fillm

Jakarta, Penyanyi Rakhan Devana punya cara khusus dalam mengartikan sebuah kemerdekaan. Hal ini tentu saja dikaitkan dengan Kemerdekaan ke-77 RI pada Rabu, 17 Agustus besok. Tentunya cowok ganteng kelahiran Jakarta ini selalu bersemangat ketika bicara mengenai kemerdekaan.

“Mengisi kemerdekaan dulu dan sekarang pastinya beda. Dulu usai merdeka, rakyat Indonesia pastinya membangun dalam mengisi kemerdekaan. Sedangkan sekarang, kita semua lebih bertanggungung jawab dalam mengisi kemerdekaan,” ucap pelantun single “Yowes” dan pemeran utama short movie “Peace Out” di aplikasi Vidio.com itu.

Menurutnya, secara pribadi semua orang wajib untuk mengisi kemerdekaan di negara ini. Rakhan sendiri menyikapi kemerdekaan itu ketika berkereatif dan berekspresi di dunia musik dan film. Ia merasa lewat dua bidang ini, kemerdekaan itu bisa plong.

“Ketika di musik dan fim aku merasa merdekanya itu ada sensasi yang luar biasa,” pungkas Rakhan Devana. (BBM)

Mau tau berita lainnya, baca disini

Exit mobile version